BPJS Kesehatan Kantor Cabang Kudus: Alamat & Nomor Telepon

BPJS Kesehatan Kantor Cabang Kudus – Apakah kalian merupakan peserta program BPJS Kesehatan? Jika iya, maka akan ada banyak keuntungan dapat dirasakan saat menjadi peserta, termasuk berobat gratis jika memang kepesertaan tersebut aktif.

Jika kalian belum mendaftarkan silakan daftar kepesertaan BPJS Kesehatan saat ini juga, proses pendaftaran bisa dilakukan secara online dan offline di kantor cabang terdekat di wilayah atau domisili kalian. Itu dikarenakan hampir di setiap daerah ada kantonya.

Membahas mengenai kantor BPJS Kesehatan sendiri, jika kalian merupakan warga Kudus dan sekitarnya yang belum tahu mengenai lokasi atau alamat dan informasi terkait lainnya. Maka dengan berada di artikel ini jadi salah satu pilihan yang tepat.

Hal itu dikarenakan kami akan jelaskan dan informasikan secara lengkap mengenai BPJS Kesehatan kantor cabang kudus mulai dari alamat, nomor telepon dan lain-lainnya. Jadi untuk lebih jelasnya, silakan simak dan ikuti pembahasan di bawah ini.

BPJS Kesehatan Kantor Cabang Kudus

Seperti disinggung di atas, kami akan sampaikan informasi mengenai BPJS Kesehatan kantor cabang Kudus. Jadi jika kalian membutuhkan informasi alamat, nomor telepon dan lain sebagainya di sini kami berhasil rangkumkan. Berikut adalah informasi lengkapnya:

Alamat

Jika kalian ingin datang ke kantor BPJS Kesehatan cabang Kudus untuk urus keperluan mulai dari pendaftaran kepesertaan baru atau hal lainnya, tentu hal pertama yang dicari adalah alamat kantornya. Untuk alamat BPJS Kesehatan cabang Kudus sendiri berada di:

Jl. Mejobo Komplek Perkantoran, Jl. Mejobo, RT.01/RW.01, Mlati Kidul, Kota Kudus, Kudus, Jawa Tengah 59319

Google Maps

Akan tetapi, jika kalian tidak tahu lokasi kantor tersebut berada di mana. Di sini kami berikan juga mengenai google maps, sehingga bisa memudahkan kalian dalam menemukan lokasi maupun alamat dari BPJS Kesehatan cabang Kudus tersebut.

Jam Operasinal Kerja

Sudah tahu alamat BPJS Kesehatan kudus di atas, sebelum datang pastikan kalian sudah mengetahui juga mengenai jam operasional atau jam kerja kantor. Tujuannya adalah agar saat kalian datang tidak kecewa jika kantor dalam keadaan tutup. Berikut adalah jam buka tutup BPJS Kesehatan kantor Kudus:

HariJam Kerja
Senin08.00–15.00
Selasa08.00–15.00
Rabu08.00–15.00
Kamis08.00–15.00
Jumat08.00–15.00
SabtuTutup
MingguTutup

Selain itu, hindari juga datang pada saat jam istirahat, karena nantinya kalian bisa menunggu cukup lama. Untuk jam istirahat BPJS Kesehatan kantor cabang Kudus sendiri yakni Senin – Kamis jam 12.00 – 13.00 dan Jumat 11.30 – 13.00.

Nomor Telepon

Tidak hanya alamat, di sini kami juga berikan informasi mengenai nomor telepon kantor yang bisa dihubungi. Seperti diketahui sendiri jika setiap kantor BPJS kesehatan miliki no telepon yang berfungsi sebagai layanan pengaduan.

Jadi jika tidak bisa datang ke kantor secara langsung, maka bisa hubungi nomor di bawah ini. Dengan begitu nantinya kalian tetap bisa menyampaikan keperluan seputar BPJS kesehatan kepada petugas.

0291435587

Tambahan, jika kalian menghubungi nomor di atas dengan nomor HP, maka silakan sediakan pulsa. Karena panggilan akan dikenai biaya dan biaya panggilan tergantung dari operator apa yang digunakan. Durasi panggilan juga akan pengaruhi besaran dari kantor biaya harus dibayarkan.

Apakah Kantor BPJS Kudus Sabtu Minggu Buka?

Bagi kalian yang bertanya apakah hari Sabtu dan Minggu kantor buka atau tidak jawabnya adalah tidak alias tutup. Jadi jika ingin datang ke kantor BPJS cabang Kudus silakan datang pada saat jam operasional kerja yang kami jelaskan di atas.

Layanan Kantor BPJS Kesehatan Cabang Kudus

Lalu apa saja layanan yang bisa didapatkan atau tersedia di BPJS Kesehatan Kudus? Seperti halnya di kantor BPJS kesehatan lainnya, kantor BPJS cabang Kudus akan sediakan layanan mulai dari:

1. Pendaftaran

Pertama, di kantor BPJS nantinya kalian bisa melakukan pendaftaran kepesertaan baru. Sebelum melakukan pendaftaran secara offline di kantor, pastikan jika kalian sudah melengkapi semua syarat daftar kepesertaan BPJS Kesehatan.

2. Pembayaran Iuran

Meskipun saat ini pembayaran iuran BPJS Kesehatan bisa dilakukan lewat ATM, Mobile Banking atau lainnya. Namun beberapa peserta ada yang memilih membayarkan tagihannya di kantor. Nah mungkin itu salah satu fungsi dari kantor BPJS kesehatan.

3. Aduan Masalah

Selain dua layanan di atas, kalian para peserta BPJS Kesehatan juga bisa menyampaikan masalah atau keluhan seputar BPJS Kesehatan atau aplikasi yang error di kantor BPJS secara langsung. Dengan begitu, maka petugas akan mencoba menjelaskan dan memberikan solusi.

Akhir Kata

Mungkin itu saja kiranya pembahasan dapat kodebpjs.com sampaikan mengenai BPJS Kesehatan kantor cabang Kudus secara lengkap. Semoga dengan adanya pembahasan di kantor BPJS Kudus di atas bisa bermanfaat untuk semua yang membutuhkan.

Terutama para warga atau peserta BPJS Kesehatan yang ingin datang atau menyampaikan keluhan atas masalah seputar BPJS secara langsung di kantor maka silakan untuk datang ke alamat kantor yang kami berikan di atas.